June 26, 2021

Parfum Di Dalam Kemasan Botol Plastik

Siapa yang menyangka, bahwa kemasan botol plastik ternyata dapat dijadikan wadah atau tempat penyimpanan cairan parfum yang sangat praktis. Meskipun pada prinsipnya cairan parfum yang disimpan di dalam wadah plastik cenderung tidak tahan lama, pada kenyataannya masih banyak pengguna kemasan botol dari plastik ini untuk menyimpan parfumnya. Pada umumnya pecinta atau pengguna parfum, memanfaatkan kemasan botol plastik ini hanya untuk menyimpan campuran cairan parfum yang jumlahnya lebih sedikit atau yang telah ditambahkan alkohol di dalamnya. Tujuan Penggunaan Kemasan Botol Plastik Pada Parfum Tentu saja dengan ditambahkan kadal alkohol pada cairan parfum tersebut akan menyebabkan tingkat keencerannya semakin tinggi dan biasanya […]
July 25, 2021

Parfum Pria dan Wanita

Saat ini sudah menjadi sebuah kebutuhan utama khususnya kaum hawa untuk melengkapi dirinya dengan parfum yang memiliki aroma khas dan dapat menarik perhatian. Parfum yang biasanya digunakan hanya pada acara-acara besar, kini seakan telah menjadi bagian pelengkap di setiap langkah kesibukan kaum hawa. Tidak hanya itu saja, ternyata kebutuhan dan keinginan untuk tampil dan memiliki aroma yang menarik juga telah menjadi sebuah kebutuhan dari kaum adam juga, khususnya di daerah metropolitan. Kemasan yang unik dan menarik juga telah menjadi salah satu nilai dari sebuah produk parfum. Kemasan parfum yang saat ini dikenal dalam berbagai ukuran dan bentuk ternyata memiliki sejarah […]
August 26, 2021

Dibalik Keunikan Botol Parfum

Sejumlah pertanyaan kerap kali muncul di saat  menatap sebuah botol parfum, hal ini bukanlah merupakan hal yang baru atau hal yang aneh. Sebab memang dibalik keunikan botol parfum yang hadir dengan berbagai ukuran, bentuk dan juga warna memang selalu ada kisah seputar penampilannya yang terlihat. Sebuah keunikan botol parfum memang dengan sengaja dihadirkan oleh perancangnya untuk menambah nilai elegan dari parfum yang ada di dalamnya. Pemilihan bentuk yang unik akan mencerminkan kepribadian dari harum aroma parfumnya serta tentu saja termasuk dari pemilik atau penggunanya. Sedangkan untuk pemilihan warna pun tidak terlepas dari nilai atau kekuatan wangi aroma parfum yang diwakilkan […]
August 27, 2021

karya seni botol parfum

Dalam membuat atau merancang dan menuangkan ide maupun imajinasi menjadi sebuah karya seni botol parfum tentunya membutuhkan sebuah keahlian khusus yang tidak bisa dimiliki dan dilakukan oleh semua orang. Dalam penuangan sebuah pemikiran agar menjadi karya seni botol atau wadah botol parfum diperlukan berbagai keahlian baik keahlian di bidang struktur bentuk maupun di bidang seni. Sebab sebuah botol parfum bukanlah sekedar botol biasa yang menjadi tempat atau wadah dari cairan yang disimpannya seperti botol minuman belaka. Karya Seni Botol Parfum Yang Diminati Sebuah botol parfum semenjak proses pembuatan harus sudah dapat mewakilkan beragam aspek yang memang dibutuhkan untuk dijadikan satu […]